Langsung ke konten utama

Update | Jadwal Kereta Api di Stasiun Tulungagung Lengkap



Update Jadwal Kereta Api di Stasiun Tulungagung tahun 2019
Dalam Perkembanganya, Jadwal Kereta Api mengalami beberapa perubahan, walaupun itu dalam tingkat menit. Banyak dari kita yang menghafalnya hanya pada waktu-waktu pada umumnya saja Pagi, Siang, Sore, Petang, Malam.


Alhamdulillah, semoga informasi ini memberikan kemudahan bagi anda untuk mudah dalam memulai perjalanan dari Stasiun Tulungagung, kalau awalnya anda sudah mempersiapkan segala sesuatunya sebelum perjalanan, maka perjalanan anda akan menyenangkan untuk anda, keterlambatan, ataupun tergesa-gesa karena kurang persiapan bisa kita hindari jika kita mempersiapkanya dengan baik.






KA. Dhoho-Penataran
 Jadwal KA. Dhoho-Penataran dari Stasiun Tulungagung (tujuan akhir Surabaya lewat Malang) IDR 15.000
09.09
12.21
16.51
21.49 (terakhir Stasiun Blitar)


Sumber: jadwalkai.com/terbaru
STASIUNPagiSiangSoreMalam
Tulungagung09.0912.2116.5121.49
Sumbergempol09.1912.3017.0021.57
Ngunut09.2912.4417.1022.07
Rejotangan09.3912.5817.2422.21
Blitar10.0413.1617.3822.35
Garum10.3013.3517.55
Talun10.4213.4718.07
Wlingi10.5013.5418.15
Kesamben11.0614.1018.39
Poh Gajih11.2214.27
Sumberpucung11.4215.0419.00
Ngebruk11.5115.2519.13
Kepanjen12.0315.3819.26
Mlg Kotalama12.2616.0919.50
Malang12.3716.4920.00
Blimbing12.4616.5820.09
Singosari12.5717.0920.20
Lawang13.1117.2320.34
Bangil13.5118.0321.14
Porong14.0618.1821.29
Tanggulangin14.1318.2521.36
Sidoarjo14.3018.3921.46
Gedangan14.4118.5121.57
Waru14.4918.5922.13
Wonokromo15.0119.1022.23
Surabaya – Gubeng15.1019.1622.32
Surabaya – Kota15.1819.2422.40



KA. Dhoho
Jadwal Kereta Api Rapih Dhoho dari Stasiun Tulungagung tujuan Surabaya lewat Kertosono  
IDR 15.000
05.34
10.24
13.18
17.38

Sumber: jadwalkai.com/terbaru
STASIUNPagiSiangSiangSore
Tulungagung05.3410.2413.1817.38
Ngujang
Kras05.4910.4013.3317.53
Ngadiluwih05.5811.1214.0418.02
Kediri06.1811.2514.1818.15
Susuhan
Minggiran06.4011.4514.3018.24
Papar07.0211.5514.4018.34
Purwoasri
Kertosono07.4012.4515.4519.15
Sembung08.0612.5615.5619.26
Jombang08.1713.1316.0719.43
Peterongan08.2513.2316.1720.06
Sumobito08.4813.3416.2820.17
Curahmalang08.5613.4416.4920.25
Mojokerto09.1514.2517.1220.36
Tarik09.3214.3717.2920.47
Kedinding
Krian09.5414.4917.4820.59
Sepanjang10.0915.2318.0921.14
Wonokromo10.2915.3318.3221.24
Surabaya Gubeng10.2915.4218.4121.33
Surabaya Kota10.4015.5018.5021.41






Kereta Api dari Stasiun Tulungagung yang dapat diakses menggunakan aplikasi KAI access,





Kereta APITujuan AkhirJadwal




SINGOSARIPASAR SENEN07.18Pagi
SingosariBlitar02.50
BRANTASPASAR SENEN13.31Siang
BrantasBlitar07.20
KAHURIPANBANDUNG12.40Siang
KahuripanBlitar08.02
MAJAPAHITPASAR SENEN20.44Malam
MajapahitMalang KB07.40

MATARMAJAPASAR SENEN19.52Malam
MatarmajaMalang KB05.16
MALABARBandung18.16Petang
MalabarMalang KB04.49
MALIOBORO JOGJA10.41Pagi
MALIOBOROJOGJA22.22Malam
MalioboroMalang KB13.16Siang
Malioboro Malang KB01.36Malam
KA. Kahuripan Dari Stasiun Tulungagung
Kereta Api Kahuripan tujuan akhir Stasiun Bandung  pukul:  12.40
Kereta Api Kahuripan tujuan akhir Stasiun Blitar pukul: 08.02   ( IDR. 80.000 )


KA. SINGASARI
Dari Stasiun Tulungagung
Kereta Api Singasari tujuan akhir Stasiun Pasar Senen  pukul:  07.18
Kereta Api Singasari tujuan akhir Stasiun Blitar pukul: 02.50 ( IDR. 135.000 )


 KA. Brantas
Dari Stasiun Tulungagung
Kereta Api BRANTAS tujuan akhir Stasiun Pasar Senen pukul:  13.31
Kereta Api BRANTAS tujuan akhir Stasiun Blitar pukul: 07.20 ( IDR. 80.000 )



Kereta Api dari Stasiun Tulungagung yang dapat diakses menggunakan aplikasi KAI access,



KA. Gajayana
Dari Stasiun Tulungagung
  • Kereta Api Gajayana 15.43, tujuan akhir Stasiun Gambir
  • Kereta Api Gajayana 06.51, tujuan akhir Stasiun Malang Kota Baru ( IDR. 330.000 )
*) bagi kalian yang sedang MENJEMPUT seseorang dari jakarta ataupun dari kota-kota lain, silahkan untuk menunggu mereka yang naik KA. Gajayana di Stasiun Tulungagung sebelum kedatangan kereta Gajayana pukul 06.51 Harga Tiket KA. Gajayana dari Stasiun Tulungagung. Cek DISINI


KA. Majapahit
Dari Stasiun Tulungagung
  • Jadwal KA Majapahit 20.44, tujuan akhir Stasiun Pasar Senen
  • Jadwal KA Majapahit 07.40, tujuan akhir Stasiun Malang Kota Baru ( IDR. 135.000 )
*) bagi kalian yang sedang MENJEMPUT seseorang dari jakarta, semarang,  ataupun dari kota-kota lain di barat, silahkan untuk menunggu mereka yang naik KA. Majapahit di Stasiun Tulungagung sebelum kedatangan kereta Majapahit pukul 07.40 Harga Tiket KA. Majaphit dari Stasiun Tulungagung. Cek DISINI




KA. Matarmaja Di Stasiun Tulungagung
  • Kereta Api Matarmaja 19.52, tujuan akhir Stasiun Pasar Senen
  • Kereta Api Matarmaja 05.16, tujuan akhir Stasiun Malang Kota Baru ( IDR. 103.000 )
*) bagi kalian yang sedang MENJEMPUT seseorang dari jakarta, semarang,  ataupun dari kota-kota lain di barat, silahkan untuk menunggu mereka yang naik KA. Matarmaja di Stasiun Tulungagung sebelum kedatangan kereta Matarmaja pukul 05.16. Harga Tiket KA. Matarmaja dari Stasiun Tulungagung. Cek DISINI


KA. Malabar
Di Stasiun Tulungagung
  • Jadwal KA Malabar 18.16, tujuan akhir Stasiun Bandung
  • Jadwal KA Malabar 04.49, tujuan akhir Stasiun Malang Kota Baru  ( IDR 190.000 ekonomi, IDR 260.000 bisnis, IDR 350.000, eksekutif )
*) bagi kalian yang sedang MENJEMPUT seseorang dari jakarta, semarang,  ataupun dari kota-kota lain di barat, silahkan untuk menunggu mereka yang naik KA. Malabar di Stasiun Tulungagung sebelum kedatangan kereta Malabar pukul 04.49 Harga Tiket KA. Malabar dari Stasiun Tulungagung. Cek DISINI


KA. Malioboro Ekspress

  • Jadwal KA Malioboro Ekspress 10.41, tujuan akhir Stasiun Tugu
  • Jadwal KA Malioboro Ekspress 22.22, tujuan akhir Stasiun Tugu
  • Jadwal KA Malioboro Ekspress 13.16, tujuan akhir Stasiun Malang Kota Baru ( IDR. 205.000 eksekutif, IDR. 105.000 ekonomi )
  • Jadwal KA Malioboro Ekspress 01.36, tujuan akhir Stasiun Malang Kota Baru ( IDR. 205.000 eksekutif, IDR. 105.000 ekonomi )
Harga Tiket KA. Malioboro Ekspress dari Stasiun Tulungagung. Cek DISINI




Stasiun Tulungagung direnovasi pada tahun 2014.

Pada Juni 2014, Stasiun Tulungagung mengalami Renovasi besari-besaran. Nantikan keberadaan Stasiun Tulungagung ini menjadi Stasiun yang lebih menarik di bulan awal bulan Agustus Nanti. Sekarang pada tahun 2016, banyak sekali perubahanya. Mulai dari adanya pagar pembatas antara rel kereta dengan Peron Stasiun. Sangat menarik, tapi saran terlalu mepet dengan Kereta Apinya.

Stasiun Tulungagung
Suasana Stasiun Tulungagung | Jadwal Kereta Api di Tulungagung
Jadwal Kereta Api di Stasiun Tulungagung



Lihat Juga:






Komentar

Posting Komentar